Inilah Jawaban P di WA yang Perlu untuk Kamu Ketahui


Untuk kamu yang mau tahu contoh balasan atau jawaban p di WA, berarti kamu sedang berada di tempat yang tepat.

Tulisan yang kami buat ini adalah khusus menjawab tentang itu dan juga insight-insight lainnya yang ada di dunia Whatsapp.

Untuk lebih jelasnya, kamu bisa simak info lengkapnya berikut ini.

image for Inilah Jawaban P di WA yang Perlu untuk Kamu KetahuiSumber Gambar ini dari Situs Pixabay

Mari Kita Bahas Aplikasi WA Lebih Dulu

Tentu saja baik untuk kita membahas lebih dalam lagi seputar aplikasi WA sebelum lanjut kepada pembahasan terkait jawaban dari P di WA.

Kalau kita merujuk kepada laman Wikipedia maka didapati bahwa pengertian Whatsapp adalah aplikasi perpesanan instan lintas platform gratis yang dirancang untuk ponsel cerdas.

Tentunya semua dari kita tahu bahwa menggunakan aplikasi WA itu gratis alias tidak berbayar. Namun untuk bisa menjalankannya diperlukan jariangan atau koneksi internet.

Nah, seiring berjalannya waktu juga aplikasi WA ini tidak hanya bisa dioperasikan pada perangkan ponsel cerdas saja namun juga yang lainnya seperti komputer, tablet dan lainnya.

Aplikasi online yang dimiliki oleh Facebook ini memungkinkan setiap penggunanya untuk bisa saling berkomunikasi melalui pesan chat, obrolan daring, berbagi file, bertukar foto dan masih banyak lagi.

Kita Juga Perlu Tahu Arti P di WA

Pastinya kita juga perlu untuk mengetahui lebih jauh lagi mengenai arti dari P dalam WA sebelum tahu jawaban atau balasan P di WA.

Perlu untuk diketahui bersama bahwa P ini merupakan singkatan atau kependekan dari istilah PING yang notabene begitu populer pada zamannya di aplikasi yang bernama BlackBerry Messeger.

Secara umum kita bisa bilang bahwa PING ini merupakan fitur pada aplikasi tersebut yang digunakan untuk memberitahukan pengguna lain agar segera membalas obrolan atau percakapan.

Namun sayangnya pada aplikasi WA tidak ada fitur yang pernah ada pada aplikasi BBM sehingga para pengguna WA menggunakan pesan chat bertuliskan P atau PING.

Sederhananya kita bisa menyimpulkan bahwa P atau PING pada chat WA adalah aktifitas untuk meminta pengguna lain segera membalas obrolan atau percakapan yang mungkin sifatnya urgent.

Jawaban P di WA

Setelah kita mendalami informasi seputar aplikasi WA dan juga arti dari P di WA, saatnya kita untuk tahu juga contoh-contoh balasan kata PING di aplikasi Whatsapp.

Berikut ini adalah beberapa contoh balasan atau jawaban jika kamu menerikan P atau PING dalam aplikasi WA, silahkan bisa kamu tiru berikut ini:

  • Terima kasih sudah mengingatkan.
  • Oke bro, sorry tadi gw ada urusan dulu.
  • Iya sob, gw baru free nih sekarang.
  • Maaf baru bisa gw balas sekarang!
  • Sorry, ini maksudnya apa ya? Gw belum paham.
  • Thanks udah nunggu, saya baru bisa balas sekarang.
  • Tadi gw keluar dulu bentar, sorry!
  • Alhamdulillah nih gw udah senggang, ada apa?
  • Maaf, gw baru selesai kerjaan nih.
  • Sorry ya agak telat balasnya, rada sibuk nih.
Bagikan: